Berita

Penandatanganan Kerjasama Prodi Manajemen Informatika dengan CBN: Membuka Peluang Baru bagi Mahasiswa dan Dosen

Suatu langkah besar telah diambil oleh Program Studi Manajemen Informatika (MI) dan Teknologi Komputer (TK) Sekolah Vokasi di Universitas Pakuan dengan penandatanganan kerjasama yang strategis bersama Penyedia Internet CBN (CBN) pada tanggal 28 Agustus 2023 lalu. Kerjasama ini bertujuan untuk mengembangkan kualitas pendidikan dan memberikan peluang baru kepada para mahasiswa MI dan Dosen dalam menghadapi …

Penandatanganan Kerjasama Prodi Manajemen Informatika dengan CBN: Membuka Peluang Baru bagi Mahasiswa dan Dosen Selengkapnya »

Panduan Keren untuk Mahasiswa Baru Program Diploma 3 Manajemen Informatika

Hai Mahasiswa Baru D3 Manajemen Informatika yang Keren! Selamat datang di dunia kampus yang bakal bikin hidupmu makin seru! Kamu baru aja memilih program studi (Prodi) yang keren dan akan segera ngerasain gimana rasanya jadi bagian dari Prodi Diploma 3 Manajemen Informatika/Sistem Informatika. Nah, biar kamu nggak bingung, kita punya 10 panduan keren yang bakal …

Panduan Keren untuk Mahasiswa Baru Program Diploma 3 Manajemen Informatika Selengkapnya »

Mengukir Prestasi Gemilang dalam Kegembiraan Ulang Tahun Republik Indonesia ke-78: Sekolah Vokasi dan Manajemen Informatika Beraksi!

Indonesia baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-78 dengan semarak dan kegembiraan. Tidak hanya dipenuhi dengan semangat nasionalisme, tetapi juga dengan antusiasme dalam berbagai kegiatan olahraga dan seni. Delegasi dari Sekolah Vokasi dan Program Studi (Prodi) D3 Manajemen Informatika turut berpartisipasi dalam rangkaian perayaan yang berlangsung dari tanggal 7 hingga 16 Agustus 2023 di lingkungan …

Mengukir Prestasi Gemilang dalam Kegembiraan Ulang Tahun Republik Indonesia ke-78: Sekolah Vokasi dan Manajemen Informatika Beraksi! Selengkapnya »

Selamat kepada Lulusan Program Studi Manajemen Informatika 2022/2023-1

Selamat kepada para lulusan Program Studi Manajemen Informatika, Sekolah Vokasi, Universitas Pakuan! Berikut adalah daftar lulusan Program Manajemen Informatika periode Semester Genap 2023/2023. NO NAMA TANGGAL LULUS PREDIKAT 1 Rexsa Sandy Prayoga 20 Juni 2023 Sangat Memuaskan 2 Rifqi Fakhrezi Pasya 20 Juni 2023 Sangat Memuaskan 3 Farhan Tafikurrahman 26 Juni 2023 Sangat Memuaskan 4 …

Selamat kepada Lulusan Program Studi Manajemen Informatika 2022/2023-1 Selengkapnya »

Prodi Manajemen Informatika Mendapatkan Hibah PPPTV-PTS 2022

Pada awal bulan agustus 2022 Sekolah Vokasi Univ. Pakuan mengikuti kegiatan program hibah PPPTV-PTS tahun 2022. Sekolah Vokasi Univ. Pakuan mengajukan 2 program studi dalam kegiatan ini. Prodi D3 Manajemen Informatika menjadi salah satu prodi yg mendapat kesempatan mengikuti hibah PPPTV-PTS tahun 2022. Dalam program ini, Prodi D3 Manajemen Informatika berhasil menjadi penerima hibah berupa …

Prodi Manajemen Informatika Mendapatkan Hibah PPPTV-PTS 2022 Selengkapnya »

Juara 1 Lomba Pekan Inovasi Mahasiswa (PIM) Skema HIKMA

Pada tgl 16 Oktober 2022, tim prodi D3 Manajemen Informatika mengikuti Pekan Inovasi Mahasiswa (PIM) tingkat Universitas Pakuan yg diadakan dalam rangka Dies Natalis Universitas Pakuan ke 42 Tahun. Dari 100 proposal Hibah Inovasi Kreativitas Mahasiswa (HIKMA), tim prodi D3 Manajemen Informasi terpilih dalam 19 proposal terbaik dan merupakan urutan ke 8 tingkat Universitas Pakuan. …

Juara 1 Lomba Pekan Inovasi Mahasiswa (PIM) Skema HIKMA Selengkapnya »

PPBN & PKKMB Sistem Informasi 2020

Tanggal 14 – 18 September 2020 telah menjadi minggu yang bersejarah untuk mahasiswa baru Universitas Pakuan, khususnya adik-adik mahasiswa Program Studi (Prodi) Sistem Informasi. Pasalnya tahun ini pelaksanaan PPBN maupun PKKMB mereka lewati dalam kondisi yang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Hal ini dikarenakan pandemik Covid-19 yang mengharuskan acara tahunan kali ini harus dilakukan secara daring …

PPBN & PKKMB Sistem Informasi 2020 Selengkapnya »

Dosen D3 Sistem Informasi melaksanakan Pengabdian Masyarakat di era Pandemi Covid-19

Tim PKM (Program Kemitraan Masyarakat) yang diketuai oleh Muhamad Saad Nurul Ishlah, M.Comp dengan anggotanya Halimah Tus Sadiah, M.Kom telah mendapatkan dan Hibah Internal LPPM Universitas Pakuan untuk pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat di tahun 2020. Dari dana tersebut tim PKM telah berhasil membuat website Paud Bougenville Plus yang beralamat di https://paudbougenvilleplus.com/ dan Channel Youtube Paud Bougenville Plus https://www.youtube.com/channel/UClwTqI4_hL1SSRycrg74qRA Tentu …

Dosen D3 Sistem Informasi melaksanakan Pengabdian Masyarakat di era Pandemi Covid-19 Selengkapnya »

Saresehan ke-1: Sertifikasi Kompetensi Dosen dan Magang di Industri & Deklarasi APDOVI

Jum\’at, 19 Juni 2020 telah dilaksanakan kegiatan sarasehan pertama forum dosen vokasi mengenai kompetensi dosen dan magang di industri yang diselenggarakan secara daring melalui Zoom yang dihadiri oleh ~220 para dosen vokasi. Acara dimulai dengan wejangan dari Dirjen Pendidikan Vokasi bapak Wikan Sakarinto, ST, MSc, PhD yang menekankan pentingnya perkawinan akan dunia vokasi dengan industri. …

Saresehan ke-1: Sertifikasi Kompetensi Dosen dan Magang di Industri & Deklarasi APDOVI Selengkapnya »

Scroll to Top